PT United Tractors Tbk (UNTR) adalah perusahaan alat berat terkemuka dan merupakan yang terbesar di Indonesia. Perusahaan ini merupakan anak usaha dari PT Astra International. PT United Tractors Tbk menyediakan produk dari merek-merek terkenal di dunia seperti Komatsu, UD Trucks, Scania, Bomag, Tadano, dan Komatsu Forest. Didirikan pada tanggal 13 Oktober 1972, Perusahaan mencapai tonggak penting pada tanggal 19 September 1989, dengan mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta dan Surabaya sebagai PT United Tractors Tbk (UNTR), dengan PT. Astra International Tbk sebagai pemegang saham mayoritas. Perusahaan menjalankan usahanya melalui tiga unit bisnis utama yang dikenal dengan Mesin Konstruksi, Kontraktor Penambangan dan Pertambangan.
Lamaran Pekerjaan PT United Tractors Tbk
PT United Tractors Tbk membuka kesempatan berkarir bagi talenta-talenta terbaik bangsa yang memiliki kualitas sumber daya manusia untuk bergabung dibidang alat berat sehingga mampu bersaing di level dunia dengan posisi sebagai berikut :
- Corporate Information and Technology (IT)
- Parts Departement Head
- Service Departement Head
- Administration Departement Head
Deadline : 09 Septemeber 2022
Kirim CV dan Lamaran terbaik anda pada button “Lamar” diatas
Join Group Telegram Jobfinder Untuk Informasi Lowongan Pekerjaan terupdate lainnya Disini